4 Jenis Laporan Keuangan Menurut IFRS dan Rekomendasi Standar Pelaporan Keuangan Internasional

Laporan keuangan merupakan alat penting bagi perusahaan dalam menyajikan informasi yang relevan dan andal mengenai posisi keuangan, kinerja, dan arus kas. Dibutuhkan standar yang tinggi dalam menyusun laporan keuangan. International Financial Reporting Standards (IFRS) bahkan telah menerbitkan berbagai laporan keuangan yang bisa diaplikasikan oleh perusahaan. Dalam artikel ini akan membahas 4 Jenis Laporan Keuangan Menurut […]