4 Tugas Treasury Management

Apa itu Treasury Management? Secara umum Treasury Management dapat diartikan, yaitu seseorang atau kelompok yang ditempatkan dalam sebuah perusahaan yang bertanggung jawab dan berfungsi untuk menjaga kondisi likuiditas perusahaan tersebut. Mereka harus memastikan kondisi keuangan sebuah perusahaan untuk menjalankan operasionalnya, apakah mampu atau tidak. Jika mampu, berarti tugas Treasury Management dapat lebih ringan. Namun jika […]